DI TENGAH paradigma bahwa industri film
lokal belum menjadi ladang investasi ekonomi kreatif, ternyata tidak
serta merta menyurutkan sineas lokal untuk memproduksi film. Nyatanya,
film-film baru terus bermunculan meski belum semua tersosialisasi...
Sabtu, 11 Mei 2013
Peluang Basah di Tengah Minim Investasi
MEWUJUDKAN lahirnya satu barometer
industri perfilman seperti Hollywood yang mampu meraup miliaran dolar
dalam setahun barangkali masih sebatas angan. Butuh waktu lama untuk
memahami betapa seksinya industri ini apabila digarap maksimal....
Dari Filmis sampai Layar Tancap
TINGGINYA produktivitas pekerja film di
Medan menjadi sebuah indikasi yang menunjukkan industri yang berlatar
belakang ide dan penciptaan ini akan menjadi segmen ekonomi kreatif yang
menjanjikan. Tapi pekerja film masih diminta agar lebih kreatif...
Selasa, 30 April 2013
Film INDIE Medan

Medan - Komunitas Film Indie Medan, yang di Produksi oleh Opique Picture
dan Ghoqielt Community mengadakan Nonton Bareng Pemutaran Film Marjinal
yang Dua Belas Kalinya di Ten Coffe Jalan Imam Bonjol Medan, (Jum'at
26/4/2013).
Film Marjinal ini...
Senin, 29 April 2013
Pemutaran Marjinal Ke12 di Ten Coffee

medan (26/4), sekian lama opique picture's mencari tempat tuk pemutaran, akhirnya komunitas film indie ini tampil lagi di depan publik. kali ini pemutaran di lakukan di Ten Coffee tepatnya jalan imam bonjol no. 36b Medan.
langit yang tampak murung...